Proftpd login OK, Error Listing Directory

Beberapa waktu lalu saat FTP Server sudah selesai dan siap di pakai tiba-tiba ada yang membuka gadmin proftpd dan mereset semua settingan termasuh user list, coba di restore ternyata tetep tidak berhasil, terpaksa import user yang sudah dibuat kemarin dan setting directory tempat user menyimpan data lagi.
setelah setting dirasa selesai ternyata masalah lama kambuh lagi,


error ini hanya terjadi bila client menggunakan ftp client semacan winscp, filezilla, dll. karena pada saat dicoba diserver linux dengan menggunakan krussader masalah ini tidak muncul, begitu juga bila client mengakses ftp server lewat browser / explorer user akan langsung dapat mengakses ftp server

berkelanalah menjelajahi forum yang ada dan alhamdulillah ketemu juga dan ternyata penyelesaiannya cukup simple, cukup menambahkan modul baru pada
proftpd.conf, karena disini pakai gadmin-proftpd 0.4.2 akan lebih mudah lagi karena sudah GUI, caranya adalah
  1. buka gadmin-proftpd dan masukkan pasword root
  2. masuk ke tab configuration
  3. tambahkan script  berikut
  4. <IfModule mod_facts.c>
    FactsAdvertise off
    </IfModule>
  5. usahakan script ini berada di atas <IfModule mod_tls.c>
  6. save
  7. untuk memastikan deactive ftpd server dan active kan kembali
  8. tes di client menggunakan winscp
selamat mencoba semoga berhasil


lintasberita

Artikel Lain yang Terkait



4 komentar:

smk n btkl mengatakan...


terimkasih banyak sob buat informasinya semoga bermanfaat buat kita semua salam kenal aja dari aku

smk n btkl mengatakan...

makasih atas infonya penting banget nih

capol mengatakan...


artikel yang sangat bagus gan

masserano mengatakan...


terimakasih banyak atas informasinya

Posting Komentar

Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites More

 
Design by Blognya Zein | Bloggerized by Kuswanto el-zein - facebook : kuswanto.zein - twitter : kuswanto_zein